ORTUSEIGHT FORTE OROCHI FG – WHITE
Sale!

ORTUSEIGHT FORTE OROCHI FG – WHITE

Rp339.000

SKU: N/A

Menggunakan teknologi outsole terbaru yaitu Ort-Fusion adalah system pul/stud pada outsole sepakbola Ortuseight yang dirancang dengan kombinasi stud pipih/bilah dan bulat sangat cocok dijadikan senjata andalan di lapangan buat kamu yang hobi dan berlatih sepak bola. Teknologi ini meningkatkan stabilitas pada kaki saat mencengkeram tanah terutama saat posisi berdiri sehingga mengoptimalkan kemampuan manuver.

3939
4040
4141
4242
4343
Clear
- +

Add to Wishlist

Sepatu sepak bola Ortuseight Forte Orochi merupakan sepatu sepak bola ortuseight yang di produksi pertama pada tahun 2021, mengusung konsep klasik dan elegan dengan bahan kulit asli pada bagian upper dan sepatu ini memiliki bobot yang ringan direkomendasikan untuk pemain tengah, Teknologi dan bahan sepatu ini sebagai berikut :

  • Bagian Upper : Sepatu bola dengan teknologi Quick-Fit dengan material pelapis dalam upper sepatu yang menyesuaikan dengan bentuk kaki dan memberikan kenyamanan bagi pemakainya, terbuat dari bahan leather/kulit. Ort-Force adalah bagian bertekstur yang terdapat pada bagian depan sepatu di area tendang yang berfungsi agar pemakai dapat mengontrol bola dengan presisi dan memberikan tambahan power untuk menendang bola.
  • Bagian Outsole : Ort-treX merupakan teknologi yang menghasilkan akselerasi dan maneuver yang cepat dan Bagian outsole terbuat dari bahan TPU
  • BagianMidsole Ort-Spine melindungi tapak kaki dari cedera namun tetap memberikan flexibilitas dalam bermanuver.
  • Bagian Insole : Ort-shoX merupakan teknologi pada insole yang didesain mengikuti kontur telapak kaki untuk mencegah kaki bergeser ketika berlatih yang dapat menyebabkan cedera. Teknologi Ort-strap ini berbentuk lapisan PU ultra tipis pada area dalam sepatu yang terletak dibagian samping. Teknologi ini berfungsi untuk memeluk kaki dan melindungi kaki dengan cara meningkatkan stabilitas sepatu ketika berlari.

Teknologi ini meningkatkan stabilitas pada kaki saat mencengkeram tanah terutama saat posisi berdiri sehingga mengoptimalkan kemampuan manuver. Cara merawat sepatu ini, jangan pernah merendam dan menjemur diterik matahari langsung karena dapat merusak warna dan kontur sepatu dan jika kotor gosok dengan sikat halus dan dilap dengan handuk berwarna netral. Miliki segera sepatu Sepatu Ortuseight Forte Orochi dengan harga yang lebih murah di toko ortuseight jogja Frendysports dan dapatkan bonus disetiap pembelian (jika persedian masih tersedia).

Weight 1 kg
Dimensions 30 × 15 × 10 cm
BRANDS

Ortuseight

JENIS KELAMIN

Men

UKURAN

39, 40, 41, 42, 43

WARNA

Putih

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “ORTUSEIGHT FORTE OROCHI FG – WHITE”

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Tujuan Pengiriman

Start typing and press Enter to search

Shopping Cart